Aplikasi Perl yg berhubungan dengan Oracle

Ada kalanya ketika aplikasi yang kita jalankan berhubungan dengan Oracle dan Perl maka perlu semacam driver ( module ) dari perl sehingga aplikasi yang kita jalankan bisa terhubung ke DB Oracle.

Untuk hal ini kita butuh modul perl  bernama DBD::Oracle.

Cara untuk instalasi ada beberapa macam diantaranya dari source langsung

1. Extrak source

tar xvf DBD-Oracle-1.16.tar

2. Pre Compile dengan command seperti ini.


#perl Makefile.PL CC=gcc CCCDLFLAGS=-fPIC OPTIMIZE=" " LD=gcc

3. Compile dan Install

#make && install


Note : Perlu di ketahui juga bahwa kita harus tahu dimana letak directory yang berhubungan dengan Oracle

Seperti LD_LIBRARY_PATH, ORACLE_HOME

Direktory tersebut harus sama dengan yang dipakai oleh user root.

4. Export directory tersebut atau define di file .bash_profile dari user non root yang bersangkutan.

[user@oraserv ]$ LD_LIBRARY_PATH=/oracle/product/11.1.0/db_1/lib32
[user@oraserv ]$ export LD_LIBRARY_PATH

[user@oraserv ]$ ORACLE_HOME=/oracle/product/10.2.0/db_1
[user@oraserv ]$ export ORACLE_HOME

Setelah semuanya di lakukan bisa di check dengan menjalankan aplikasi berbasis perl langsung dari command.

Selamat mencoba.


Rgds,

Comments

Popular Posts